PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) sebagai distributor resmi kendaraan Mitsubishi Motors di Indonesia, baik itu kendaraan penumpang maupun kendaraan niaga ringan. Kendaraan Mitsubishi Motors telah hadir di Indonesia sejak lebih dari 40 tahun lalu. Per tanggal 1 April 2017, PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) melakukan restrukturisasi bisnis dan mengalihkan bisnis distribusi kendaraan penumpang dan niaga ringan merek Mitsubishi Motors di Indonesia kepada PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI).
Restrukturisasi ini bertujuan untuk lebih fokus pada setiap segmen pasar, serta untuk merespon dan berkontribusi pada setiap pemintaan dari masing – masing segmen pasar dengan cepat dan fleksibel. Melalui perubahan struktur organisasi ini, Mitsubishi bertujuan untuk terus berkembang dan memperluas produk dan layanan dengan kualitas yang lebih baik, yang tentunya hal ini diperuntukkan bagi konsumen setia kendaraan Mitsubishi dan juga masyarakat Indonesia.Kami membuka peluang dan kesempatan bagi tenaga yang berkompeten dan berkualifikasi untuk bergabung bersama kami dalam rangka peningkatan dan perluasan pelayanan kami. Berikut posisi yang kami tawarkan:
Lowongan Kerja PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Juli 2017
Corporate Development
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
Tangung Jawab
- Mendukung kegiatan administratif terkait operasional
- Mendukung kegiatan sekretaris Presiden Direktur (jika dibutuhkan)
Customer Satisfaction
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Memiliki kemampuan presentasi yang baik
Tangung Jawab
- Menyusun dan mengevaluasi program kepuasan pelanggan
- Melaksanakan pelatihan
- Menangani administrasi dan filing dokumen-dokumen terkait
Digital Marketing
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki ketertarikan & minat di bidang digital marketing dan media sosial
Tangung Jawab
- Merencanakan, eksekusi, dan monitoring penyampaian informasi melalui media sosial
- Mengelola website
- Mengelola konten pada media-media digital
- Melakukan proses administratif (menggunakan SAP)
Field Service
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan di bidang teknis kendaraan
- Mampu mengendarai kendaraan roda 4 (memiliki SIM A)
Tangung Jawab
- Melakukan monitoring, arahan, evaluasi, dan meningkatkan kinerja dealer
- Melakukan koordinasi dengan pihak terkait
- Menyusun laporan
Head of Network Planning
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki pengalaman organisasi
Tangung Jawab
- Menganalisa pertumbuhan pasar
- Menganalisa dan memperhitungkan jumlah dealer
- Menganalisa aktivitas pesaing dalam satu area
HR Planning
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki logika berhitung yang baik
Tangung Jawab
- Menyusun serta mengembangkan kebijakan dan sistem HR
- Menyusun proposal dan laporan terkait dengan kebijakan dan sistem HR
- Mengelola data administratif
HR Training
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
Tangung Jawab
- Melakukan proses administrasi (termasuk pembayaran) kegiatan pelatihan yang dilaksanakan
- Melakukan review materi pelatihan
- Melakukan proses seleksi vendor
- Mendukung kegiatan TNA
Internal Control
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan menulis dalam Bahasa Inggris yang baik (level advance)
Tangung Jawab
- Menangani audit
- Mengawasi penerapan peraturan dan prosedur yang berlaku di internal
- Menangani administrasi dan filing dokumen-dokumen terkait
IT
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki kemampuan menganalisa, menyampaikan, dan mengumpulkan gagasan / ide-ide baru
Tangung Jawab
- Melakukan review terhadap peraturan & kebijakan IT yang berlaku
- Menangani proyek IT (termasuk pengelolaan anggarannya)
- IT support untuk permasalahan pada hardware / software / telepon seluler perusahaan
Legal & License
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan menulis dalam Bahasa Inggris yang baik (level advance)
Tangung Jawab
- Menyusun dokumen-dokumen legal (kontrak, perjanjian, dll)
- Memberikan opini legal
- Menangani dispute settlement
- Menangani administrasi dan filing dokumen-dokumen terkait
Managament Accounting
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
Tangung Jawab
- Melakukan penyesuaian jurnal dalam proses accounting
- Mendukung kegiatan audit
- Menyusun laporan
Product Quality Inspection
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan di bidang teknis kendaraan
- Mampu mengendarai kendaraan roda 4 (memiliki SIM A)
Tangung Jawab
- Memastikan kualitas produk
- Melakukan monitoring
- Melakukan investigasi terhadap penyebab masalah yang timbul untuk kemudian menyusun penanggulanganny
- Menyusun laporan
- Melakukan koordinasi dengan pihak terkait (internal maupun eksternal)
- Bertanggung jawab terhadap proses homologasi
Warehouse Control Technical
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan di bidang teknis kendaraan
- Mampu mengendarai kendaraan roda 4 (memiliki SIM A)
Tangung Jawab
- Menganalisa kebutuhan spare parts
- Menyusun katalog dan buletin
- Meng-update inventory database
- Memberikan pelatihan
Warranty & Adm
- Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
- Mampu mengoperasikan komputer dan program-program Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint) dengan baik
- Memiliki keterampilan di bidang teknis kendaraan
- Mampu mengendarai kendaraan roda 4 (memiliki SIM A)
Tangung Jawab
- Melakukan proses pembayaran klaim
- Membuat tagihan ke pihak vendor atau principal
- Menyusun buletin terkait program-program yang diadakan
- Berkoordinasi dengan pihak terkait
- Menyusun laporan
Silahkan kirimkan lamaran Anda paling lambat 31 Juli 2017 ke recruitment@mitsubishi-motors.co.id atau silahkan melakukan Registrasi Online.
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Juli 2017"