Universitas Universal telah disahkan melalui Keputusan Mendikbud RI No. 601/E/O/2014 merupakan perguruan tinggi yang siap memberikan layanan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Pendidikan di kampus UVERS menawarkan kepada calon mahasiswa dua “value propositions”. Pertama menyiapkan lulusan untuk dapat berkarya sebagai profesional dalam bidang profesi yang dipilihnya. Kedua menyiapkan lulusan untuk berpartisipasi dalam gerakan perubahan peradaban menuju Dunia Satu Keluarga dan sekaligus menjadi warga yang baik di dalamnya.
Dosen Seni Tari
Job Description
- Melaksanakan kegiatan pendidikan dan pengajaran pada program studi Seni Tari serta bimbingan pembuatan skripsi;
- Melaksanakan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat baik secara mandiri maupun tim;
- Melaksanakan kegiatan pembimbingan akademik sebagai dosen penasehat akademik untuk mahasiswa yang ditentukan;
- Melaksanakan tugas-tugas tambahan yang diberikan oleh Ketua Prodi Seni Tari;
- Berpartisipasi aktif mendukung kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh Universitas maupun yayasan;
- Menyusun materi kuliah;
- Membuat laporan hasil mengajar.
Requirement
- Fresh graduate atau berpengalaman dari universitas negeri/terkemuka di Indonesia
- Minimal lulusan S2 Pengkajian Seni Tari/Seni Pertunjukan yang berkompetensi dalam metode penulisan dan karya mulai dari penyusunan proposal hingga laporan tugas akhir (skripsi)
- Berkompetensi dalam tata tulis karya ilmiah
- Menguasai mata kuliah yang berhubungan dengan analisis tari seperti analisis laban, analisis structural, analisis gerak dan karakter
- Menguasai mata kuliah yang berhubungan dengan tata artistik panggung
- Mampu bernari dengan baik
- Berdedikasi tinggi
- Memiliki integritas dalam mengenbam tugas dan tanggung jawab
- Sehat jasmani, rohani, dan bebas narkoba
- Bersedia di tempatkan di batam
- Memiliki kedisiplin yang baik serta dapat mengikuti semua peraturan yang ditetapkan di Yayasan dan Universitas
Dosen Manajemen
Job Description
- Melaksanakan kegiatan pendidikan dan pengajaran pada program studi Manajemen serta bimbingan pembuatan skripsi;
- Melaksanakan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat baik secara mandiri maupun tim;
- Melaksanakan kegiatan pembimbingan akademik sebagai dosen penasehat akademik untuk mahasiswa yang ditentukan;
- Melaksanakan tugas-tugas tambahan yang diberikan oleh Ketua Prodi Manajemen;
- Berpartisipasi aktif mendukung kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh Universitas maupun yayasan;
- Menyusun materi kuliah;
- Membuat laporan hasil mengajar.
Requirement
- Sehat jasmani dan rohani
- Bersedia ditempatkan di Batam,
- Pendidikan minimal S2 linier dengan program studi (Manajemen),
- Pengalaman menjadi dosen minimal 3 tahun,
- Kompetensi:
- Menguasai IT,
- Memiliki keterampilan dalam berbahasa Inggris,
- Memiliki keterampilan Presentasi,
- Memiliki keterampilan manajerial,
- Memiliki jiwa kepemimpinan,
- Kreatif dan inovatif,
- Mampu bekerja dalam tekanan menghadapi tenggang waktu,
- Teliti dan memiliki daya tahan kerja yang tinggi,
- Mampu bekerja mandiri dan/ atau bersama dengan tim,
- Mampu dalam mengatasi masalah dan mengambil keputusan,
- Jujur, disiplin, dan memiliki sikap adaptif yang baik,
- Pekerja keras,
- Mampu bekerja dengan target,
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Dosen Sistem Informasi
Job Description
- Menguasai pemrograman web dan Android;
- Melaksanakan kegiatan pendidikan dan pengajaran pada program studi Sistem Informasi Universitas Universal serta bimbingan pembuatan skripsi;
- Melaksanakan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat baik secara mandiri maupun tim;
- Melaksanakan kegiatan pembimbingan akademik sebagai dosen penasehat akademik untuk mahasiswa yang ditentukan;
- Melaksanakan tugas-tugas tambahan yang diberikan oleh Ketua Prodi Sistem Informasi;
- Berpartisipasi aktif mendukung kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh Universitas maupun yayasan;
- Menyusun materi kuliah;
- Membuat laporan hasil mengajar.
Requirement
- Sehat jasmani dan rohani,
- Belum memiliki NIDN,
- Bersedia ditempatkan di Batam,
- Pendidikan minimal S2 linier dengan program studi Sistem Informasi (fresh graduate welome),
- Kompetensi:
- Menguasai IT,
- Memiliki keterampilan dalam berbahasa Inggris,
- Memiliki keterampilan Presentasi,
- Memiliki keterampilan manajerial,
- Memiliki jiwa kepemimpinan,
- Kreatif dan inovatif,
- Mampu bekerja dalam tekanan menghadapi tenggang waktu,
- Teliti dan memiliki daya tahan kerja yang tinggi,
- Mampu bekerja mandiri dan/ atau bersama dengan tim,
- Mampu dalam mengatasi masalah dan mengambil keputusan,
- Jujur, disiplin, dan memiliki sikap adaptif yang baik,
- Pekerja keras,
- Mampu bekerja dengan target,
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Lamaran lengkap + CV + fotokopi KTP + pas foto warna 3x4 TERBARU kirim via pos ke :
Universitas Universal, Kompleks Maha Vihara Duta Maitreya, Bukit Beruntung, Sungai Panas, Batam 29433 – Indonesia, Tel. +62 778 473399/466869
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Universitas Universal Oktober 2018"