Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia (PMI) SMK SMA D3 S1 Tahun 2020

Palang Merah Indonesia sebagai Perhimpunan Nasional dalam bagian gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional, untuk pelaksanaan operasi pemulihan bencana gempa dan tsunami wilayah Palu (PL) serta Lombok (LK), Markas Pusat PMI saat ini membutuhkan kandidat terbaik untuk pengisian posisi staf dengan rincian:

Tenaga Staff Markas
Persyaratan:
- Pria dan Wanita
- Pendidikan minimal SMA SMK MA MAK semua jurusan
- Usia maksimal 25 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Berwawasan luas
- Mampu bekerja secara tim dan individu
- Berkelakuan baik
- Disiplin, jujur dan bertanggung jawab
- Penempatan Blitar, Jawa Timur

Surat Lamaran (lampirkan email dan no HP)

- Curiculum Vitae
- Fotocopy Ijazah terakhir
- Fotocopy Transkrip nilai/SKL/SKHUN
- Fotocopy KTP
- Fotocopy KK
- Fotocopy surat keterangan dokter
- Fotocopy Serfitikat keahlian (jika ada)
- Pas foto terbaru ukuran 4x6 cm (1 lembar)

Tahap Seleksi:

- Seleksi Administrasi
- Tes Tulis
- Tes Kompetensi
- Wawancara

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, kirimkan lamaran anda ke ketua PMI Kab Blitar
Jalan A Yani No 9 Blitar, Jawa Timur
Jawa Timur 66117
Lamaran hingga 30 Mar 2020
Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya

Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia (PMI) SMK SMA D3 S1 Tahun 2020"