Didirikan pada tahun 1992 oleh tim ahli ekonom dan analis, CEIC Data memberikan informasi yang paling luas dan akurat untuk negara maju dan berkembang di seluruh dunia. Sebagai sebuah produk dari Euromoney Institutional Investor, kami adalah layanan pilihan untuk penelitian ekonomi dan investasi oleh para ekonom, analis, investor, perusahaan, dan universitas di seluruh dunia.
Pertama dan terpenting, produk kami adalah tentang orang-orang. Hubungan kami dengan sumber informasi di banyak negara di seluruh dunia berarti bahwa klien kami memiliki akses ke data yang paling rinci dan kredibel di dunia. Ahli kami bekerja tanpa lelah untuk memastikan bahwa setiap bagian dari data adalah akurat dan setiap pelanggan kami merasa puas. Kami menetapkan standar dalam menyediakan informasi ekonomi kepada pelanggan kami, yaitu informasi yang dapat mereka percayai dan juga mudah untuk diakses, diperbarui hampir seketika, dan dilaksanakan oleh para ahli di lapangan di setiap negara dimana kita bekerja. Kami bangga pada kualitas data kami, kenyamanan database kami, dan layanan pelanggan kami yang luar biasa.
Bagaimana Kita Berbeda
Melalui program CEIC Data Manager (CDM) yang sangat mudah digunakan, pengguna dapat melakukan transfer data ke Excel tanpa mengalami kesulitan apapun sebagai bahan analisa selanjutnya. Setiap segmen data memiliki cakupan lengkap untuk 33 provinsi di Indonesia.
Konsep-Konsep Makroekonomi
Melengkapi data yang sangat komprehensif tadi, kami juga menjamin respon cepat dari tim analis kami atas setiap pertanyaan yang diajukan. Selain itu kami juga menyediakan layanan pelatihan dan dukungan lainnya agar anda dapat memanfaatkan Indonesia Premium Database ini secara maksimal.
Karir: Indonesia
Position: Junior Research Analyst / Research Analyst
Company: CEIC Group
Training and Experiences:
Skills, Knowledge and Abilities:
Major Responsibilities:
Apply
Pertama dan terpenting, produk kami adalah tentang orang-orang. Hubungan kami dengan sumber informasi di banyak negara di seluruh dunia berarti bahwa klien kami memiliki akses ke data yang paling rinci dan kredibel di dunia. Ahli kami bekerja tanpa lelah untuk memastikan bahwa setiap bagian dari data adalah akurat dan setiap pelanggan kami merasa puas. Kami menetapkan standar dalam menyediakan informasi ekonomi kepada pelanggan kami, yaitu informasi yang dapat mereka percayai dan juga mudah untuk diakses, diperbarui hampir seketika, dan dilaksanakan oleh para ahli di lapangan di setiap negara dimana kita bekerja. Kami bangga pada kualitas data kami, kenyamanan database kami, dan layanan pelanggan kami yang luar biasa.
Bagaimana Kita Berbeda
- Kantor perwakilan di 30 negara di seluruh dunia
- Hubungan yang unik dengan lembaga-lembaga utama dan organisasi di lebih dari 128 negara
- Update data yang cepat
- Data yang akurat
- Platform yang mudah digunakan
- Layanan pelanggan 24/7
Pertama kali di dunia, Indonesia Premium Database telah dirancang sedemikian rupa sehingga mampu menyediakan kalangan professional sebuah sumber data serial yang lengkap mengenai perekonomian Indonesia. Baik untuk keperluan akademik, korporasi atau investasi, database ini menampilkan statistik yang dapat digunakan untuk menyusun analisa dan keputusan yang paling cerdas dan dapat diandalkan.
Indonesia Premium Database menyediakan data-data ekslusif yang diperoleh langsung dari sumber-sumber utama kami di Indonesia. Enam puluh persen (60%) data asli adalah dalam Bahasa Indonesia namun telah diterjemahkan ke dalam Bahasa Inggris. Termasuk dalam database ini adalah data-data makroekonomi dan industri. Melalui data yang tersedia, anda dapat melihat berbagai konsep dari berbagai perspektif seperti dari aspek demografi dan lapangan kerja hingga data penjualan industri petrokimia. Selain itu anda juga mendapatkan akses data terkini mengenai indikator-indikator dasar suatu negara seperti: PDB, PNB, Investasi Asing (FDI), Indeks Harga Konsumen (IHK).
Melalui program CEIC Data Manager (CDM) yang sangat mudah digunakan, pengguna dapat melakukan transfer data ke Excel tanpa mengalami kesulitan apapun sebagai bahan analisa selanjutnya. Setiap segmen data memiliki cakupan lengkap untuk 33 provinsi di Indonesia.
Konsep-Konsep Makroekonomi
- Pembiayaan Pemerintah dan Publik
- Anggaran Pendapatan dan Belanja Nasional
- Inflasi
- Demografi dan Bursa Tenaga Kerja
- Moneter
- Survei Usaha dan Ekonomi
- Perdagangan Luar Negeri
- Harga
- Tingkat Suku Bunga dan Nilai Tukar
- Dan masih banyak lagi…
- Pertanian
- Perbankan
- Semen
- Konstruksi dan Properti
- Energi
- Asuransi
- Pertambangan dan Manufakturingv
- Pariwisata
- Angkutan dan Telekomunikasi
- Dan masih banyak lagi …
Melengkapi data yang sangat komprehensif tadi, kami juga menjamin respon cepat dari tim analis kami atas setiap pertanyaan yang diajukan. Selain itu kami juga menyediakan layanan pelatihan dan dukungan lainnya agar anda dapat memanfaatkan Indonesia Premium Database ini secara maksimal.
Karir: Indonesia
Position: Junior Research Analyst / Research Analyst
Company: CEIC Group
Training and Experiences:
- Degree in Economics, Accounting, Finance or Statistics
- Prior experience with maintenance of a time-series financial database
- Proficiency in English and other languages is a plus
- At least 1 year working experience in investment research or related fields
Skills, Knowledge and Abilities:
- Numerate, analytical and rigorous attention to details
- Good command of PC/spreadsheet applications
- High sense of responsibility and willing to work overtime
- Sound knowledge of macroeconomic statistics
Major Responsibilities:
- Maintenance and enhancement of the quality and coverage of our in-house research database
- Implement and adhere to in-house pre-set measures of quality assurance and quality control
- Close cooperation with client servicing team and with official data issuing sources
- Attend to clients’ queries on our database service
Apply
- Interested parties, please send their full resume with expected salary VIA E-MAIL: eleung@ceicdata.com and jwong@ceicdata.com
- Personal data collected will be used for recruitment purpose only.
Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi website resmi CEIC GROUP.
Posting Komentar untuk "Info Lowongan Kerja CEIC GROUP"