Lowongan Kerja BP Group Medan 2015

BPgroup adalah salah satu developer properti terkemuka di kota Medan, dan telah berpengalaman lebih dari 12 tahun dalam bisnis mengembangkan dan jual beli properti. Berdiri sejak tahun 2000, BPgroup mengalami perkembangan masif baik dari struktur maupun manajemennya. Dengan portofolio produk yang variatif & impresif BPgroup kini sedang mengembangkan 13 proyek dengan total lebih dari 5000 unit.

CREATIVE HEAD
Tugas dan tanggung jawab:

  • Memberi laporan langsung kepada Marketing Director
  • Mampu memimpin tim designer untuk mengembangkan branding perusahaan, konsep dan strategi marketing
  • Memberi arahan kreatif dalam layout dan menguasai berbagai media periklanan
  • Memberi motivasi dan menginspirasi untuk memaksimalkan kerjasama dan produktifitas dalam tim

Kualifikasi:

  • Memiliki jiwa kepemimpian yang kuat dan pengalaman dalam manajemen design
  • Menguasai penggunaan software design (minimal: adobe Illustrator, Photoshop, Indesign)
  • Mampu menciptakan konsep kreatif dalam dunia design dan periklanan (web, bilboard, social media, event, dll) untuk meningkatkan penjualan
  • Kritis, tajam, teliti, dan bertanggung jawab
  • Memiliki kemampuan visual desain dan strategi marketing serta komunikasi yang baik
  • Mampu mengatur beberapa tugas sekaligus

GENERAL MANAGER MARKETING
Tugas dan tanggung jawab:

  • Melakukan perencanaan, strategi pemasaran hasil produksi yang terpadu & efisien
  • Menjalin relasi dan kerja sama yang baik dengan konsumen/pelanggan
  • Melakukan koordinasi dengan bagian terkait untuk mendukung kelancaran cara kerja di bagian marketing
  • Memantau potensi bawahan untuk dilakukan pembinaan sehingga menjadi lebih baik

Kualifikasi:

  • Pria/Wanita, usia maksimal 40 thn
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman di bidang sales & marketing di perusahaan bank/property/asuransi
  • Memiliki jiwa kepemimpinan dan mampu bekerja secara team maupun individual
  • Mampu memberikan pelatihan & motivasi bagi staff

Kirimkan lamaran dan resume anda yang menyatakan riwayat pekerjaan, kualifikasi dan gaji yang diharapkan ke alamat email: bp.creativebulb@yahoo.com

atau informasi lebih lanjut silahkan kunjungi website resmi BP Group

Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja BP Group Medan 2015"