Politeknik Keuangan Negara STAN sedang memberikan kesempatan kepada Warga Negara Indonesia terbaik untuk berkarir di dunia pendidikan dengan mengisi posisi jabatan sebagai berikut :
Petugas Kebersihan (Kode : PKB)
Persyaratan :
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal SMP atau sederajat
- Lebih diutamakan memiliki pengalaman minimal 1 (satu) tahun di bidang jasa kebersihan (dibuktikan dengan sertifikat keahllan dan/atau surat keterangan bekerja sebelumnya)
- Mampu bekerja dengan sistem shift jika diperlukan.
Petugas Keamanan (Laki-Laki) (Kode : PKD) / Petugas Keamanan (Perempuan) (Kode : PKD)
Persyaratan :
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal SMP atau sederajat
- Lebih diutamakan memiliki pengalaman minimal 1 (satu) tahun di bidang keamanan (dibuktikan dengan sertifikat keahlian dan/atau surat keterangan bekerja sebelumnya/Kartu Tanda Anggota Satpam)
- Mampu bekerja dengan sistem shift jika diperlukan.
Pengemudi (Kode : Pengemudi)
Persyaratan :
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal SMP atau sederajat
- Lebih diutamakan memiliki pengalaman minimal 1 (satu) tahun sebagai pengemudi
- Memahami wilayah Jabodetabek dan sekitarnya
- Memiliki Surat lzin Mengemudi (SIM) A yang masih berlaku.
Staf Perpustakaan (Kode : Perpustakaan)
Persyaratan :
- Usia maksimal 28 tahun
- Berpendidikan minimal Sarjana (S 1) hrnu Perpustakaan
- Fotokopi ljazah terakhir
- Fotokopi Transkrip Nilai dengan lndeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 (tiga koma nol)
- Menguasai microsoft office (word, excel, dan power point)
- MenguasaipenggunaanAplikasiPerpustaxaanSLiMS(Senayan Library Management System)
- Mempunyai pengalaman di perpustakaan selama satu tahun
Staf Pengelola Arsip (Kode : Kearsipan)
Persyaratan :
- Usia maksimal 30 tahun
- Berpendidikan minimal Diploma Umum (Diii) Kearsipan
- Fotokopi ljazah terakhir
- Fotokopi transkrip nilai dengan lndeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 (tiga koma nol)
- Menguasai microsoft office (word, excel, dan power point)
- Lebih diutamakan memiliki pengetahuan tentang manajemen kearsipan atau pengelolaan kearsipan dan
- Lebih diutamanan memiliki pengalaman dalam rskonstruksi arsip, pengelolaan arsip aktif dan inaktif, dan pemusnahan arsip.
Staf Hukum (Kode : Hukum)
Persyaratan :
- Usia maksimal 30 tahun
- Berpendidikan minimal Diploma Umum (Diii) Hukum
- Fotokopi ijazah terakhir
- Fotokopi transkrip nilai dengan lndeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 (tiga koma nol)
- Menguasai microsoft office (word, excel, dan powr point)
- Mampu menangani kerja sama
- Memiliki kemampuan negosiasi
- Memiliki kemampuan penyusunan kontrak/perjanjian.
Persyaratan Umum:
- Warga Negara Indonesia
- Bersikap baik, ramah, dan sopan
- Berpenampilan rapi dan sopan
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Mampu bekerja sama dalam tim
- Memlliki kualifikasi pendidikan sesuai dalem persyaratan khusus
- Sehat jasmani dan rohani dibuktikan dengan Surat Keterangan Sehat dari Unit Kesehatan
- Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkotika dan obat-obatan terlarang atau sejenisnya yang dibuktikan dengan surat keterangan sehat dan bebas narkoba dari dokter pemerintah atau yang ditunjuk oleh pemerintah
- Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan Pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum yang tetap karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan
- Tidak pernah mengikuti dan dinyatakan lulus dalam seleksi Rekrutmen Pegawai Tidak Tetap di PKN STAN.
- Berkelakuan baik yang dibuktikan dengan fotokopi legalisasi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari kepolisian yang masih berlaku
- Bersedia bekerja lembur apabila dibutuhkan.
Tata Cara Melamar
Pelamar berminat dapat mengirimkan surat lamaran via pos atau diantar langsung ke alamat berikut ini :
Gedung B Lantai 2 Kampus Politeknik Keuangan Negara STAN
Jalan Bintaro Utama Raya V, Tangerang 15222
Note:
- Berkas lamaran diterima maksimal pada tanggal 6 Februari 2019.
- Setiap pelamar wajib mengirimkan berkas lamaran dengan amplop dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar pada pojok kanan atas
- Seleksi penerimaan Calon Pegawai PKN STAN init tidak dipungut biaya apa pun.
Untuk teknik mesin bisa ga
BalasHapus